-
Welcome to my under construction page
Selamat datang! Pertama sekali menulis blog sekitar tahun 2008, jaman mau tamat kuliah, karena iseng, sekalian curhat disela-sela penelitian di laboraturium. Saat itu masih pakai blogspot.com, dengan nama alay. Karena sibuk kerja, sekitar tahun 2010 sempat vakum ngepost di blog, sampai tiba-tiba teringat kalau punya blog dan mau mulai aktif menulis lagi, seharian mencoba log in tapi tidak berhasil! Saat itu nggak ngerti salah dimana, soalnya password dan username benar (saya catat di pengingat handphone). Kesal, karena ketika nama blog saya google, yang keluar malah account orang lain … Akhirnya saya memutuskan untuk menulis di notes facebook, dan sejak instagram jadi trend, saya juga menulis disana, posting foto/video dengan caption yang…